Monday, March 8, 2010

Telur Gulung



TELUR GULUNG
serves : 8
Bahan :
12 butir telur ukuran besar
Setengah resep saus putih
Filling sayuran
Cara :
1. Kocok telur sampai rata.
2. Masukan saus putih ke dalam adonan telur, aduk rata.
3. Tuang ke dalam loyang persegi (ukuran kira kira 30 x 15 x 3 cm) yang sudah di-grease dan di alas parchment paper.
4. Panggang sampai matang pada 375F selama 25 menit.
5. Balikkan telur, isi dengan filling sayuran, gulung selagi telur hangat, hidangkan dengan atau tanpa saus putih.

No comments:

Post a Comment